Indonesia Akan Punya Museum Nabi Muhammad SAW
Clakclik.com, 26 Oktober 2020—Menjelang Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 29 Oktober tahun ini, masyarakat Indonesia mendapatkan kado istimewa dari Liga Dunia Islam. Pasalnya, museum Nabi Muhammad SAW dan peradaban Islam Indonesia akan segera dibangun di Jakarta.